PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf ·...

21

Transcript of PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf ·...

Page 1: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk
Page 2: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINAR

INDONESIA PROCUREMENT FORUM AND EXPO

IAPI 2020

MAKASSAR, 24 – 26 JUNI 2020

Page 3: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ............................................................................................................................................ 3

A. LATAR BELAKANG ....................................................................................................................... 4

B. AGENDA KEGIATAN ..................................................................................................................... 5

1. Agenda kegiatan hari pertama, 24 Juni 2020 .............................................................................. 5

2. Agenda kelas hari pertama, 24 Juni 2020 .................................................................................... 6

3. Agenda kelas hari kedua, 25 Juni 2020 ........................................................................................ 7

4. Agenda kelas hari ketiga, 26 Juni 2020 ........................................................................................ 8

C. VENUE ACARA .............................................................................................................................. 9

D. EXHIBITION LAYOUT ................................................................................................................ 11

E. SPONSORSHIP ............................................................................................................................ 11

SPONSOR RETAIL .............................................................................................................................. 14

Fasilitas yang disediakan: ........................................................................................................... 14

Panggung ukuran 6m x 4m x 0,4m ............................................................................................. 14

LED wall screen ukuran 4m x 3m .............................................................................................. 14

Sound system 5,000 watt dengan 4 unit wireless microphone ............................................... 14

Kursi 50 unit ................................................................................................................................ 14

Durasi 60 menit/slot ................................................................................................................... 14

SPONSOR PROGRAM SOSIAL ........................................................................................................... 17

F. FORM REGISTRASI SPONSOR .................................................................................................. 18

G. FORM REGISTRASI PESERTA PAMERAN/EXHIBITOR ........................................................ 20

.

Page 4: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

A. LATAR BELAKANG

1. Informasi singkat IPFE

Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia (IAPI) dibentuk sebagai wadah organisasi

profesi bagi ahli pengadaan pada tanggal 3 Juli 2008 pada acara Simposium dan Kongres

Ahli Pengadaan Nasional ke-3 yang dilaksanakan di Hotel Grand Candi Semarang.

Adapun beberapa contoh tugas dari IAPI yaitu: memberikan masukan dan bahan

kebijakan kepada Pemerintah dalam rangka pengaturan, pembinaan dan pengembangan

di bidang Pengadaan Barang dan Jasa; membina profesionalisme para Ahli Pengadaan

Barang dan Jasa Indonesia untuk selalu berjiwa profesional dan bertanggung jawab

dalam menjalankan profesinya; memberikan layanan jasa pengadaan dan melakukan

kegiatan-kegiatan lain dibidang Pengadaan Barang dan Jasa; melakukan kerjasama antar

organisasi nasional dan internasional dalam rangka pengembangan profesi. Sedangkan

beberapa contoh fungsi dari IAPI yaitu: membantu pengguna dan penyedia barang dan

jasa serta masyarakat umumnya untuk meningkatkan kinerja pelaksanaan pengadaan

barang dan jasa serta memberdayakan masyarakat; membantu menyelesaikan

permasalahan yang dihadapi oleh para anggota ikatan Ahli Pengadaan Indonesia dalam

melakukan tugas dan kewajibannya; sebagai wadah komunikasi, konsultasi, koordinasi,

pemersatu, dan pemasaran bagi angota Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia pada

khususnya.

2. Latar Belakang Kegiatan

IAPI mengadakan kegiatan IPFE IAPI (Indonesia Procurement Forum and Expo)

yang dilakukan secara rutin setiap tahun. IPFE IAPI adalah forum Pengadaan Nasional di

Indonesia yang dilaksanakan oleh Ikatan Ahli Pengadaan Indonesia (IAPI) sejak tahun

2014. IPFE IAPI menggagas berbagai issue terkini dan terkait langsung mengenai

pengadaan barang dan jasa, peminatnya dari tahun ke tahun selalu mengalami

peningkatan baik peserta seminar maupun pengunjung dari berbagai latar belakang

profesi yang ada di K/L/PD (Kementrian, Lembaga, dan Peemerintah Daerah) dan

Instansi Pemerintah, yang meliputi Pemerintah tingkat Pusat, Lembaga dan Badan.

Pemerintah Provinsi, Kabupaten maupun Kota, Rumah Sakit, Perguruan Tinggi Negeri

di seluruh Indonesia. Bersamaan dengan kegiatan IPFE IAPI, juga diadakan seminar

khusus untuk peserta IPFE IAPI yang membahas berbagai issue terkini di bidang

Page 5: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

pengadaan barang/jasa pemerintah selama tiga hari berturut turut yang terbagi atas

beberapa kelas pelajaran dengan pembicara dari IAPI, LKPP, akademisi, praktisi dan

kalangan asosiasi pengadaan lainnya.

Dikarenakan animo para peserta seminar dan pengunjung IPFE IAPI dari tahun

sebelumnya begitu antusias untuk menghadiri acara tersebut, lkatan Ahli Pengadaan

Indonesia (IAPI) bekerjasama dengan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah (LKPP) menggelar kembali Indonesia Procurement Forum and Expo

(IPFE IAPI 2020) yang ke-6 pada tanggal, 24 – 26 Juni 2020 di Four Points by Sheraton

Makassar. Adapun kegiatan ini bertujuan untuk mengumpulkan berbagai stakeholder

pengadaan barang/jasa pemerintah dari berbagai K/L/PD dan Instansi dari

BUMN/BUMD, serta Penyedia barang/jasa yang telah terdaftar dalam sistem e-katalog

pemerintah maupun penyedia barang/jasa yang berminat memperkenalkan produk-

produknya kepada K/L/PD dan Instansi Pemerintah/Swasta.

B. AGENDA KEGIATAN

1. Agenda kegiatan hari pertama, 24 Juni 2020

NO WAKTU ACARA NARASUMBER

1 08.00 – 08.30 Registrasi

2 08.30 – 08.40 Pembukaan Acara

3 08.40 – 08.45 Menyanyikan Lagu Indonesia

Raya

4 08.45 – 08.50 Pembacaan Doa

5 08.50 – 09.00 Pentas Seni

6 09.00 – 09.10 Laporan Ketua Panitia IPFE IAPI

2020

Ketua DPD IAPI Sulawesi

Selatan

7 09.10 – 09.20 Sambutan Ketua Umum IAPI Sonny Sumarsono

8 09.20 – 09.30 Sambutan Gubernur SulSel

sekaligus Membuka Acara

Prof. Dr.Ir. H. M. Nurdin

Abdullah, M.Agr

9 09.30 – 09.55 Keynote Speaker Roni Dwi Susanto

10 09.55 – 10.05 Video Launching e-Katalog Lokal

Provinsi SulSel

11 10.05 – 10.10 Video Launching IFPSM

Page 6: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

12 10.10 – 10.20 Penyerahan IAPI Award

13 10.20 – 10.30 Foto Bersama

- Ketua IAPI,

- Pengurus DPP, dan

- Narasumber

14 10.30 - 12.30 Diskusi Panel : Moderator : Hermawan

1. Inovasi Proses Pembayaran

secara online

Direktur Jenderal

Perbendaharaan

Kementerian Keuangan

2. Kapabilitas SDM

(Integritas/Hukum)

KPK

3. Inovasi Teknologi Pengadaan Sarah Sadiqa

(Deputi LKPP)

4. Penguatan Organisasi dan

Manajemen Pengadaan

Robin Arsyad Suryo

(Deputi LKPP)

9 12.30. – 13.00 Kunjungan ke stand – stand

pameran

Kepala LKPP, Ketua IAPI,

tamu VIP

10 13.00 – 13.30 Ramah Tamah Kepala LKPP,

Ketua Umum IAPI, Panitia dan

undangan VIP

2. Agenda kelas hari pertama, 24 Juni 2020

WAKTU KELAS ACARA NARASUMBER

Sesi 1

13.30 – 15.00

A Kebijakan Jasa Konstruksi

Tahun 2020

Direktur Kebijakan Jasa

Konstruksi Kementerian

PUPR

B 10 permasalahan

hukum PBJ Dr. Fahrurrazi

C

Digitalisasi PBJ

(studi kasus non pemerintah

melalui VMS)

Katri

Page 7: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

Sesi 2

15.00 – 16.30

A Sustainable Public

Procurement Sonny Sumarsono

B Sesat pikir temuan pengadaan Samsul Ramli, S. Sos

C Jenjang karier dan

kompetensi PBJ Dra. Suharti

16.30 – 17.00 Presentasi dan Pembagian Doorprice Sponsor

3. Agenda kelas hari kedua, 25 Juni 2020

WAKTU KELAS ACARA NARASUMBER

Sesi 1

09.00 – 10.30

A Pekerjaan Terintegrasi :

Desain and Build

Riad Horem

B Smart Contract Berbasis

Block Chain Andi Zabur

C Probity Advice Dalam PBJ Aris Suprianto

10.30 – 11.00 Presentasi dan Pembagian Doorprice Sponsor

Sesi 2

11.00 - 12.30

A

K3 Konstruksi Berdasarkan

Permen PUPR No. 21/2019

dan SE Menteri PUPR No

15/2019

Lazuardi Nurdin

B Audit Konstruksi Hery Suroso

C

Penerapan Big Data Analityc

Untuk Mendukung Proses

Pengadaan Nasional Yang

Transparan, Terukur, Efektif

dan Efisien

Direktur Sistem dan

Teknologi Informasi ITB

12.30 – 13.30 ISHOMA

13.30 – 14.00 Presentasi dan Pembagian Doorprice Sponsor

Sesi 3

14.00 – 15.30

A

Transformasi Pengadaan

Melalui Pemberdayaan

Pelaku Usaha Lokal (Katalog

Blessmiyanda

Page 8: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

Lokal, Swakelola tipe III &

IV dan e-Order)

B Penyusunan e-Katalog Lokal Asrul Sani

C

Digitalisasi Proses Pengadaan

melalui SPSE

Emin A Muhaemin

15.30 – 16.00 Presentasi dan Pembagian doorprice Sponsor

4. Agenda kelas hari ketiga, 26 Juni 2020

WAKTU KELAS ACARA NARASUMBER

Sesi 1

08.30 – 10.00

A

Rancangan Kontrak dan

Mitigasi Risikonya

Khalid Mustafa

B Quo Vadis PPK? Alfian Amri

C

Implementating Procure to

Pay Towards Best Value for

Money in Hospital Industry

Khairul Rizal

Sesi 2

10.00 - 11.30

A Inovasi Kntrak Patria Susantosa

B Kerugian Negara PBJ BPK RI

(Bramantyo)

C

Transformasi Pengadaan

melalui percepatan e-Katalog

dan Toko Daring

Diah Ambarawati

11.30 – 13.30 ISHOMA

13.30 – 14.00 Presentasi dan Pembagian doorprice Sponsor

Sesi 3

14.00 – 15.30

A

Strategi Pengadaan Melalui

Kontrak Payung

Dewi Larasati

B Sengketa PBJ dan Solusinya Mujisantosa

C

Kontrak Pekerjaan

Konstruksi yang Ideal

Sinta Posmaria

15.30 – 16.00 Penutupan dan Award untuk Exhibitor Ketua Umum IAPI

Page 9: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

C. VENUE ACARA

Four Points by Sheraton Makassar adalah hotel yang terletak di Jl. Andi Djemma,

Banta-Bantaeng, Rappocini no 130, Sulawesi Selatan, 90222. Hotel ini memiliki

10 (sepuluh) lantai, berlokasi di antara dua jalan besar di tengah kota, hotel ini memiliki

akses yang mudah menuju berbagai lokasi wisata terbaik di kota ini, seperti: benteng Fort

Rotterdam dan masjid terapung di Pantai Losari, Trans Studio Makassar dan pusat

belanja. Bandara terdekat adalah Bandara Hasanuddin, yang berjarak 21 (dua puluh satu)

km dari Four Points by Sheraton Makassar. Hotel Four Points menjadi hotel yang ideal

untuk tujuan bisnis maupun liburan.

Four Points by Sheraton Makassar menawarkan 335 (tiga ratus tiga puluh lima)

kamar yang terdiri dari Deluxe Room, Premium Deluxe, Executive Suite dan

Presidential Suite. Setiap kamar dilengkapi dengan fasilitas, seperti: free broadband

internet access, individual air-conditioning control, telephone, refrigerator, tea and coffee

making facilities, TV with cable program, bottles mineral water daily, mini bar, bathroom

with shower, hot & cold water, hair dryer. Selain fasilitas berupa kamar, fasilitas umum

dan rekreasi yang disediakan oleh Four Points by Sheraton Makassar, antara

lain: swimming pool, restaurants, Spa, kids play area, fitness center, Wi-Fi & Internet Access,

meeting rooms & convention hall, parking area.

Four Points by Sheraton Makassar memiliki 5 (lima) ballroom dan 12 (dua belas)

meeting room, yaitu: Golden Lily A, Golden Lily B, Golden Lily C, Persik Ballroom, Losari

A, Losari B, Losari C, Losari D, Lotus A, Lotus B, Toraja A, Toraja B, Toraja C, Toraja D,

Toraja E, Toraja F, Toraja G, Toraja H. Untuk fasilitas ballroom, Hotel Four Points by

Page 10: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

Sheraton Makassar memiliki kapasitas ruangan ballroom dan meeting room mencapai

9.000 m2.

LAY OUT IPFE 2020

Page 11: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

D. EXHIBITION LAYOUT

Exhibition akan dilaksanakan di Ballroom A dan Pre Function Hotel Four Points

by Sheraton Makassar. Ruangan tersebut mampu menampung sebanyak 74 (tujuh puluh

empat) unit booth tipe standard berukuran 3 x 3 m, 7 (tujuh) unit booth tipe silver

berukuran 3 x 6 m, 2 (dua) unit booth tipe gold berukuran 6 x 6 m, dan 1 (satu) unit booth

tipe platinum berukuran 6x 9 m yang diposisikan tepat di pintu masuk ruangan pameran,

sehingga mendapatkan perhatian maksimal dari setiap pengunjung yang menghadiri

pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk display

peralatan berat.

E. SPONSORSHIP

Panitia menyediakan ruang bagi pihak perusahaan maupun perorangan untuk

ikut serta menjadi peserta pameran dan sponsorship terkait dengan penyelenggaraan

acara kegiatan Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 ini dengan ketentuan

sebagai berikut:

Page 12: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

SPONSOR UTAMA

1. PAKET PLATINUM (Rp 300.000.000,-)

Paket Platinum diperuntukan bagi 3 perusahaan.

Kontraprestasi yang diperoleh perusahaan: 1. Area pameran seluas 54 m2 (setara 6 booth standar 3m x 3m) di lokasi premium

(pre function area) 2. Pemuatan iklan perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020 sebanyak 1 halaman

penuh ukuran A4 full colour 3. Pemutaran video profil perusahaan berdurasi 30 detik pada acara Pembukaan 4. Pemutaraan video profil perusahaan berdurasi 30 detik pada setiap sesi kelas 5. Penyebutan nama perusahaan oleh MC pada acara Pembukaan 6. Undangan sebagai peserta seminar untuk 10 orang 7. ID card exhibitor untuk 10 orang 8. Pencantuman nama dan logo perusahaan sebagai Sponsor Platinum (sharing

dengan logo sponsor lain) pada: Backdrop utama acara Pembukaan Backdrop 3 sesi kelas Baliho selamat datang (2 unit) T Banner (15 unit) Hanging banner (10 unit) Entrance gate pameran Roll up banner (10 unit) Pemuatan logo perusahaan pada website IPFE2020.com (hyperlink ke website

perusahaan) Buku Direktori IPFE 2020 Papan panel daftar sponsor Papan denah ruang pameran

2. PAKET GOLD (Rp 250.000.000,-)

Paket Gold diperuntukan bagi 6 perusahaan.

Kontraprestasi yang diperoleh perusahaan:

1. Area pameran seluas 36 m2 (setara 4 booth standar 3mx3m) di lokasi premium (pre function area)

2. Pemuatan iklan perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020 sebanyak 1/2 halaman A4 full colour

3. Pemutaran video profil perusahaan berdurasi 20 detik pada acara Pembukaan 4. Pemutaran video profil perusahaan berdurasi 20 detik pada setiap sesi kelas 5. Penyebutan nama perusahaan oleh MC pada acara Pembukaan 6. Undangan sebagai peserta seminar untuk 8 orang 7. ID card exhibitor untuk 8 orang 8. Pencantuman nama dan logo perusahaan sebagai Sponsor Gold (sharing dengan

logo sponsor lain) pada: Backdrop utama acara Pembukaan Backdrop 3 sesi kelas

Page 13: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

Baliho selamat datang (2 unit) T Banner (15 unit) Hanging banner (10 unit) Entrance gate pameran Roll up banner (10 unit) Pemuatan logo perusahaan pada website IPFE2020.com (hyperlink ke website

perusahaan) Buku Direktori IPFE 2020 Papan panel daftar sponsor Papan denah ruang pameran

3. PAKET SILVER (Rp 200.000.000,-)

Paket Gold diperuntukan bagi 12 perusahaan.

Kontraprestasi yang diperoleh perusahaan:

1. Area pameran seluas 18 m2 (setara 2 booth standar 3mx3m) 2. Pemuatan iklan perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020 sebanyak 1/4 halaman

A4 full colour 3. Pemutaran video profil perusahaan berdurasi 10 detik pada acara sesi kelas 4. Undangan sebagai peserta seminar untuk 4 orang 5. ID card exhibitor untuk 4 orang 6. Pencantuman nama dan logo perusahaan sebagai Sponsor Silver (sharing dengan

logo sponsor lain) pada: T Banner (15 unit) Hanging banner (10 unit) Entrance gate pameran Backdrop utama acara pembukaan dan backdrop sesi kelas Roll up banner (10 unit) Pemuatan logo perusahaan pada website IPFE2020.com (hyperlink ke website

perusahaan) Buku Direktori IPFE 2020 Papan panel daftar sponsor Papan denah ruang pameran

4. PAKET STANDAR (Rp 50.000.000,-)

Kontraprestasi yang diperoleh: 1. Satu (1) unit booth standar ukuran 3m x 3m

Karpet Daya listrik 450 W + MCB Lampu TL 1 buah Company name/fascia name Meja 1 buah Kursi 2 buah Tempat sampah

2. Undangan sebagai peserta seminar untuk 2 orang 3. ID card exhibitor untuk 2 orang

Page 14: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

SPONSOR RETAIL

5. MARKET PLACE (Rp 10.000.000,-)

Venue dapat digunakan untuk konferensi pers, launching product, presentasi produk,

penandatanganan MoU, pengundian doorprize, penyerahan award dan pertemuan

dengan mitra.

Hari ke-1 setelah Acara Pembukaan: Rp 15.000.000,-

Hari ke-2: Rp 12.500.000,-

Hari ke-3: Rp 10.000.000,-

Fasilitas yang disediakan: Panggung ukuran 6m x 4m x 0,4m LED wall screen ukuran 4m x 3m Sound system 5,000 watt dengan 4 unit wireless microphone Kursi 50 unit Durasi 60 menit/slot

6. HALAMAN IKLAN PADA BUKU DIREKTORI

1 Halaman penuh A4 full color: Rp 25.000.000,-

½ Halaman A4 full color: Rp 12.500.000,-

¼ Halaman A4 full color: Rp 6.000.000,-

7. EXCLUSIVE HANGING BANNER

Exclusive hanging banner dengan ukuran 6m x 2m: Rp 5.000.000,-/unit/titik

Kompensasi:

Pengadaan dan pemasangan exclusive hanging banner digantung di ruang pameran

8. WALL OF FAME

Wall of fame ukuran 4m x 3m: Rp 25.000.000,-

Kompensasi:

Penyediaan wall of fame berbahan vinyl dan konstruksi multiplex dipasang di area pameran

9. LANYARD & BADGES

Diperuntukan bagi satu sponsor dengan nilai Rp 45.000.000,-

Kompensasi:

Logo perusahaan pada lanyard dan badges peserta

Logo perusahaan pada baliho

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Page 15: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

3.000 unit lanyard dan badges

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

Batas akhir pemesanan tanggal 15 April 2020

10. CHARGING STATION

Diperuntukan bagi 5 sponsor @Rp 10.000.000,-

Kompensasi:

Pemasangan logo perusahaan pada charging station

Logo perusahaan pada rollup banner (sharing dengan logo sponsor lain)

Pemuatan logo sponsor pada Buku Direktori IPFE 2020

11. STANDARD HANGING BANNER

Hanging Banner 2 (dua) sisi dengan ukuran 6m x 1,5m didalam ballroom pameran:

Rp 5.000.000 /unit

12. BALLPOINT

Diperuntukan bagi satu sponsor @ Rp 45.000.000

Kompensasi:

Logo perusahaan pada ballpoint

Logo perusahaan pada roll up banner

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Pengadaan 3000 unit ballpoint

13. USB

Diperuntukan bagi enam sponsor @ Rp 40.000.000

Kompensasi:

Logo perusahaan pada USB

Logo perusahaan pada papan daftar sponsor

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Pengadaan 500 unit USB

14. DELEGATE GOODIE BAG

Diperuntukan bagi tiga sponsor @ Rp 40.000.000,-

Page 16: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

Kompensasi:

Logo perusahaan pada goodie bag

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

Pengadaan 1000 buah goodie bag berbahan canvas

15. INTERNET KIOSK

Diperuntukan bagi satu perusahaan Rp 75.000.000,-

Kompensasi:

Internet kiosk ukuran 6m x 1m x 2,5m

Penempatan internet kiosk di area premium (pre function area)

Logo perusahaan pada internet kiosk

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

Sewa 6 unit komputer

Jaringan internet

16. BOOTH REGISTRASI

Diperuntukan bagi 1 (satu) sponsor: Rp 50.000.000,-

Kompensasi

Logo perusahaan pada back wall booth registrasi

Petugas registrasi mengenakan pakaian seragam dengan logo perusahaan (seragam

disediakan perusahaan)

Signage menuju booth registrasi dilengkapi logo perusahaan

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

Batas pemesanan tanggal: 15 April 2020

Page 17: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

SPONSOR PROGRAM SOSIAL

17. JAMUAN MAKAN SIANG BAGI UNDANGAN VIP

Diperuntukan bagi tiga sponsor @ Rp 50.000.000

Kompensasi:

100 undangan VIP per sesi/hari

Hiburan electone

Makan siang buffet di hotel tempat penyelenggaraan IPFE 2020

Nama dan logo perusahaan dipasang pada backdrop di ruangan makan siang

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

18. COFFEE BREAK

Diperuntukan bagi 5 perusahaan @ Rp 50.000.000

Kompensasi:

500 peserta seminar per sesi

Coffee break disajikan di area pameran IPFE 2020

Logo perusahaan pada Buku Direktori IPFE 2020

Logo perusahaan pada website IPFE 2020

Logo perusahaan pada roll up banner

Penayangan logo perusahaan pada market place selama 3 hari

Logo perusahaan pada backdrop coffee break

Keterangan: Harga paket diatas belum termasuk PPN 10%.

Page 18: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

F. FORM REGISTRASI SPONSOR

INDONESIA PROCUREMENT FORUM AND EXPO IAPI 2020

24 – 26 JUNI 2020

Four Points by Sheraton, Makassar

SPONSORSHIP APPLICATION FORM & CONTRACT

3dii022o2o03

A. Company Details

Company Name

Company Logo *please kindly attach on the email

Address

Phone

Fax

Website

Short Company

Profile

Sponsorship

Package

Platinum (Rp 300.000.000,-)

Gold (Rp 250.000.000,-)

Silver (Rp 200.000.000,-)

Standar (Rp 50.000.000,-)

B. Contact Person

Name

Position in

Company

Email

Signature

Page 19: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

PAYMENT PROCEDURE FOR SPONSORSHIP

We intend to pay by electronic transfer to:

Account Name : PT MELALI MICE- IPFE2020 Makassar

Bank Name : PT Bank Negara Indonesia, Tbk

A/C (IDR) : 909 – 559 - 648

Please note that the Organizer should receive the payment in FULL AMOUNT. To avoid

problems, please e-mail copy of the bank's transaction to [email protected].

TERM AND CONDITIONS Payment Schedule

Payment must be made in FULL AMOUNT by bank transfer. Payment Should be settled not later than 2 (two) weeks after receiving invoice

Cancellation Policy Cancellation after return this registration form, 100% of the total exhibition

amount will be retained. Others

Space/Booth for exhibition booking will be based on first-come-first-served basis. Acceptance of exhibitor will be confirmed by the Organizer by written or email.

Please return the completed Form to:

Organizer INDONESIA PROCUREMENT FORUM AND EXPO IAPI 2020

Contact Person : Novi Eka Mobile : 0818 – 0552 -4626 E-mail : [email protected] Contact Person : Ananda Mobile : 0822 – 4734 - 6411 E-mail : [email protected]

Disclaimer

If the Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 is cancelled to typhoon, earthquake, flood, fire, social unrest or other causes beyond the control of the Organizing Committee (force majeure), the Organizing Committee reserve the right to cancel the Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 within 14 (fourteen) days before the event. If this should happen, the Organizing Committee will return the sponsorship item after deducting the expenditures occurred. The deduction should not exceed 20% of the original sponsorship.

Page 20: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

G. FORM REGISTRASI PESERTA PAMERAN/EXHIBITOR

INDONESIA PROCUREMENT FORUM AND EXPO IAPI 2020 24 – 26 JUNI 2020

We hereby participate as Exhibitor at Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 to be held at Four Points by Sheraton, Makassar on 24 – 26 Juni 2020

EXHIBITION APPLICATION FORM & CONTRACT

3dii022o2o03

A. Company Details

Company Name

Company Logo *please kindly attach on the email

Address

Phone

Fax

Website

Short Company

Profile

Booth/Space Booth 3-meter x 3 meter

1 unit standar booth ukuran 3m x 3m Karpet stand Daya listrik 450 W + MCB Lampu TL 1 buah Company name/fascia name Meja 1 buah Kursi 2 buah Tempat sampah ID card pameran dan seminar (2 orang)

B. Contact Person

Name

Position in

Company

Email

Signature

Page 21: PENYELENGGARAAN PAMERAN DAN SEMINARipfe2020.com/form/Proposal Sponsor IPFE IAPI 2020_03.pdf · 2020-02-27 · pameran. Selain pameran indoor, kami juga menyiapkan space outdoor untuk

PAYMENT PROCEDURE FOR EXHIBITOR

We intend to pay by electronic transfer to:

Account name : PT Melali MICE

Bank Name : PT Bank Negara Indonesia, Tbk

A/C (IDR) : 077 – 953 - 2360

Please note that the Organizer should receive the payment in FULL AMOUNT. To avoid problems, please e-mail copy of the bank's transaction to [email protected] TERM AND CONDITIONS Payment Schedule

Payment must be made in FULL AMOUNT by bank transfer. Payment Should be settled not later than 2 (two) weeks after receiving invoice

Cancellation Policy Cancellation after return this registration form, 100% of the total exhibition

amount will be retained. Others

Space/Booth for exhibition booking will be based on first-come-first-served basis. Acceptance of exhibitor will be confirmed by the Organizer by written or email.

Please return the completed Form to:

Organizer INDONESIA PROCUREMENT FORUM AND EXPO IAPI 2020

Contact Person : Novi Eka Mobile : 0818 – 0552 -4626 E-mail : [email protected] Contact Person : Ananda Mobile : 0822 – 4734 - 6411 E-mail : [email protected]

Disclaimer

If the Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 is cancelled to typhoon, earthquake, flood, fire, social unrest or other causes beyond the control of the Organizing Committee (force majeure), the Organizing Committee reserve the right to cancel the Indonesia Procurement Forum and Expo IAPI 2020 within 14 (fourteen) days before the event. If this should happen, the Organizing Committee will return the sponsorship item after deducting the expenditures occurred. The deduction should not exceed 20% of the original sponsorship.