Theory Herzberg

download Theory Herzberg

of 6

Transcript of Theory Herzberg

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    1/13

    http://blogmotivasi.xyz/teori-motivasi-dan-kepuasan-kerja-frederick-

    herzberg/

    Sahabat Blog otivasi! kali ini kita akan berkenalan dengan sebuahteori motivasi dan kepuasan kerja dari seorang tokoh psikologi klinis

    bernama "rederick #erzberg. Sebelumnya! kita mempelajari

    tentang teori motivasi kerja $braham aslo% denganhierarki

    kebutuhannya. Sedikit berbeda dengan aslo%! #erzberg memiliki

    pandangannya sendiri tentang bagaimana sebuah motivasi bekerja.

    #erzberg merupakan salah seorang tokoh psikologi klinis. &a juga

    terkenal karena memperkenalkan job enrichment dalam dunia kerja.

    #erzberg memiliki usia yang cukup panjang! yaitu '' tahun. (ia sudah

    de%asa ketika &ndonesia merdeka dan baru meninggal tidak lama

    setelah )residen Soeharto lengser.

    Frederick Herzberg Pencetus Teori Motivasi

    Kerja Higiene

    http://blogmotivasi.xyz/topik/teori-motivasi-kerja/http://blogmotivasi.xyz/teori-motivasi-kerja-menurut-abraham-maslow/http://blogmotivasi.xyz/teori-motivasi-kerja-menurut-abraham-maslow/http://blogmotivasi.xyz/teori-motivasi-kerja-menurut-abraham-maslow/http://blogmotivasi.xyz/teori-motivasi-kerja-menurut-abraham-maslow/http://blogmotivasi.xyz/topik/teori-motivasi-kerja/

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    2/13

    Frederick Herzberg semasa hidup

    "rederick #erzberg lahir di assachusetts pada *+ $pril *,. &a

    mengenyam masa pendidikan di ity ollege of 0e% 1ork! kemudianberlanjug ke 2niversity of )ittsburgh. #erzberg menjadi profesor di

    bidang anajemen di ase 3estern 4eserve 2niversity. (i situ juga

    beliau mendirikan departemen industri 5esehatan ental. &a pindah ke

    2niversity of 2tah6s ollege of Business pada tahun *,'. (i tempat itu

    pula ia kembali menjadi profesor di bidang manajemen. &a meninggal di

    Salt 7ake ity pada *+ 8anuari 999.

    )ada tahun *,,! "rederick #erzberg bersama rekannya! Bernard

    ausner dan Barbara Bloch Snyderman! menerbitkan buku berjudul

    ;otivasi dalam Bekerja

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    3/13

    bah%a data akan jauh lebih banyak tergali le%at metode pertanyaan

    terbuka.

    (alam penelitiannya! #erzberg membandingkan penelitiannya dengan* penelitian sebelumnya. )enelitian yang dilakukan dari *,9 sampai

    dengan *,= itu memiliki topik yang sama! yaitu penelitian atas sikap

    terhadap pekerjaan. (engan pengalamannya yang tinggi dan persiapan

    yang matang! membuat penelitian #erzberg kaya akan data dan

    informasi.

    Buku #erzberg fenomenal #erzberg tersebut kemudian diperluas

    dengan buku tentang teori motivasi yang ia terbitkan berikutnya. Buku

    yang ia terbitkan berikutnya antara lain adalah ;3ork and the 0ature of 

    an< >*,??@! ;Ahe anagerial hoice< >*,+@! dan ;#erzberg on

    otivation< >*,+@.

    )ada tahun *,+=! kurang lebih setelah tahun karya pertamanya

    diterbitkan! ia berkomentar:

    ;)enelitian a%al ternyata telah menghasilkan paling banyak replikasi

    penelitian dibandingkan dengan penelitian manapun dalam sejarah

    psikologi industri dan organisasi< >sumber: &nstitute for Scientic

    &nformation@

    Seakan tidak ingin berhenti berkarya! #erzberg6s secara efektif 

    berusaha untuk memvalidasi penelitiannya itu. (i dunia modern! teori#erzberg sangat relevan dalam menjabarkan hubungan

    karya%an/pega%ai dengan pihak majikan/pemberi kerja. Aeori

    #erzberg menjadi fundamen atas teori lainnya Ahe )sychological

    ontract. Aeori #erzberg juga menjadi dasar bagi Aeori 0udge! sebuah

    konsep manajemen perubahan yang kuat serta motivasi kerja.

     Teori Motivasi Kerja Herzberg dan pengaruhnya

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    4/13

    "rederick #erzberg adalah orang pertama yang menunjukkan dalam

    teori motivasi kerja tentang kepuasan dan ketidakpuasan di tempat

    kerja. (an #erzberg menggarisba%ahi! bah%a kepuasan dan

    ketidakpuasan itu hampir selalu muncul dari faktor yang berbeda. 8adi!

    belum tentu jika faktor ketidakpuasan dalam berkerja hilang! maka

    seseorang otomatis akan puas dalam bekerja.

    )ada *,,! #erzberg menulis bah%a faktor-faktor yang memotivasi

    orang di tempat kerja itu berbeda dan tidak selalu berkebalikan dari

    faktor-faktor yang menyebabkan ketidakpuasan. )rinisp inilah yang

    menjadi fundamen dalam teori motivasi dan kepuasan kerja oleh

    "rederick #arzberg.

    ;5ita dapat paparkanC bah%a hal-hal yang membuat orang puas dalam

    bekerja terkait dengan faktor bagaimana pekerjaan itu dilakukan.

    Sedangkan hal-hal yang membuat orang tidak puas dalam bekerja terkait

    dengan bagaimana seseorang memaknai pekerjaannya<

    2ntuk lebih jelasnya! mari kita simak gambar berikut:

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    5/13

    businessball.com

    Aernyata dari penelitian #erzberg ditemukan bah%a! jika faktor

    kepuasaan dihilangkan! belum tentu menjadi faktor ketidakpuasan.

    (an apabila faktor ketidakpuasan dihilangkan! belum tentu menjadi

    faktor pemicu kepuasan. Drang termotivasi kerja! tidak bisa

    dikarenakan faktor demotivasinya dihilangkan. (an orang yang

    terdemotivasi dalam bekerja! belum disebabkan karena tidak adanya

    faktor motivasi kerja.

    Ilustrasi Teori Motivasi Kerja Higiene FrederickHerzberg

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    6/13

    2ntuk lebih jelasnya! mari kita berikan contoh. 5atakanlah kita memiliki

    tokoh bernama 8oko. 8oko ternyata merasa mendapatkan banyak

    pencapaian ketika bekerja! dengan demikian ia merasa puas dan

    termotivasi dalam berkerja. 0amun! jikapun 8oko ternyata tidak

    mencapai prestasi kerja apapun! itu tidak secara langsung membuat

     8oko mutung dan terdemotivasi dalam bekerja.

    7ain lagi dengan tokoh kita bernama 1usuf. 1usuf mendapatkan banyak

    pengakuan di tempat kerjanya. (ikarenakan pengakuan dari

    lingkungan itu! 1usuf sangat termotivasi dalam bekerja. 0amun! bukan

    berarti jika tidak ada satupun orang yang memberikan pengakuan ke

    1usuf! sekonyong-konyong 1usuf akan terdemotivasi >%alaupun ada

    kemungkinan juga dia terdemotivasi@.

    Selain 8oko dan 1usuf! ada lagi seorang karya%ati bernama 4ani.

    Sebagai pega%ai! 4ani sangat memperhatikan kebijakan perusahaan.

    (ia memperhatikan kebijakan gaji! kebijakan cuti! serta kebijakanlainnya. 4ani sangat rajin mendemo perusahaan jika dia merasa

    terdiskriminasi dalam hal gaji! jatah libur! jatah cuti! dan jatah-jatah

    lainnya. 0amun kemudian! jikapun perusahaan membuat kebijakan

    yang pro terhadap 4ani! itu tidak akan membuat 4ani termotivasi untuk

    berkerja dengan giat. 5ebijakan perusahaan yang kondusif itu cuma

    menghilangkan rasa demotivasi 4ani! tapi tidak memotivasi 4ani.

    (ari ilustrasi di atas! jelas sudah bah%a belum tentu jika faktor

    demotivasi dihilangkan! maka seseorang akan termotivasi. 0amun!

    memang benar ada sedikit kecenderungan! apabila faktor yang

    memotivasi itu dihilangkan! justru akan membuat orang terdemotivasi.

    Sekilas tampak bah%a ternyata jauh lebih mudah mendemotivasi orang

    dibandingkan memotivasinya. ukup hilangkan faktor yang memotivasi

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    7/13

    dan atau timbulkan faktor yang mendemotivasi! maka seseorang akan

    tidak puas di tempat kerja. 0amun jika perusahaan atau tempat kerja

    ingin membuat orang puas di tempat kerja! mereka harus

    menghilangkan faktor demotivasi ($0 menghadirkan faktor yang

    memotivasi. )emisahan dua faktor inilah yang akhirnya membuat teori

    #erzberg juga dikenal sebagai Aeori #ygiene.

    Motivation dan Hygiene Factor dalam Teori MotivasiKerja Herzberg

    7alu apa sajakah faktor yang memotivasi dan mendemotivasi ituE

    "aktor apa sajakan yang bermain dalam teori higiene iniE ari kita

    perhatikan gambar berikut:

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    8/13

    businessball.com

    #erzberg dalam Aeori otivasi 5erja #igiene nya! menyatakan ada dua

    faktor yang harus diperhatikan. 1ang harus diperhatikan pertama

    adalah faktor pemotivasi dan faktor higiene. 1ang menimbulkan

    motivasi adalah faktor pemotivasi. Sedangkan faktor higiene berfungsi

    sebagai pemenuhan keinginan dasar pekerja saja namun tidak sebagai

    pemotivasi.

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    9/13

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    10/13

    manajer #4 yang bodoh. (ia tidak sadar! bah%a faktor yang

    memotivasi itu bukanlah uang semata.

    ontoh "aktor #igiene ini sendiri antara lain:

    *. 5ebijakan )erusahaanF

    . hubungan karya%an-piminan

    . kondisi lingkungan kerja

    =. gaji

    . fasilitas mobil perusahaan

    ?. status

    '. keamanan dan kepastian kerja

    +. hubungan dengan ba%ahanF dan

    ,. kehidupan pribadi

    Sedangkan "aktor otivasi yang amsuk dalam penelitian #erzberg

    antara lain:

    *. )encapaian di tempat kerjaF

    . )engakuan sekitarF

    . pekerjaannya itu sendiriF

    =. tanggung ja%ab kerjaF dan

    . kesempatan untuk berkembang

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    11/13

    Pengaruh Uang Terhadap Motivasi Kerja Menurut TeoriMotivasi Kerja Herzberg

     Apakah uang merupakan faktor yang memotivasi? 

    )ertanyaan ini seperti ini sering muncul ketika membahas penelitian

    dan teori #erzberg. 2ntuk masalah uang! #erzberg mengakui bah%a

    uang atau gaji atau penghasilan merupakan faktor yang cukup

    kompleks. 2ang di satu sisi bisa menjadi sebuah faktor pemotivasi!

    ketika uang dimaknakan sebagai sebuah bentuk prestasi dan

    pengakuan.

    enurut #erzberg! tingkatan gaji yang diterima seorang karya%an

    diartikan sebagai urutan stratea dalam organisasi. Gaji yang tinggi

    dimaknai dengan posisi yang tinggi! begitu juga sebaliknya. 0amun! gaji

    itu sendiri hanya akan menjadi faktor pemotivasi untuk jangka pendek.

    2ntuk jangka panjang! gaji menjadi relatif. (alam jangka panjang! yang

    menerima gaji besar pun akan merasa menerima gaji yang sedikit.

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    12/13

    (i sisi lain! #erzberg juga menyatakan bah%a gaji juga menjadi "aktor

    #igiene bagi sebagian orang yang lain. Aerutama bagi karya%an di level

    ba%ah! gaji atau upah yang mereka terima hanya sekedar menjadi

    faktor yang membuat mereka tidak terdemotivasi saja. 0amun! gaji

    atau upah! belum bisa menjadi faktor yang memotivasi.

    (engan pertimbangan tersebut! akhirnya disimpulkan oleh #erzberg

    bah%a uang atau gaji atau penghasilan atau upah lebih condong masuk

    ke dalam "aktor #igiene. eskipun #erzberg berpendapat demikian!

    ternyata masih banyak yang menganggap gaji sebagai faktor motivasi

    utama.

    0yatanya dari banyak survei dan penelitian yang telahberulang kali

    dilakukan! menunjukkan bah%a banyak hal lain yang lebih bisa

    memotivasi daripada uang. Sebagai contoh! dalam sebuah survei pada

    tahun 99= atas *.999 staf perusahaan! mengungkapkan bah%a

    meskipun telah digaji dengan layak banyak akhirnya diantara merekayang meninggalkan perkerjaannya. #al ini dikarenakan kebosanan!

    tidak adanya komitmen dan tidak adanya kepemilikan pada

    pekerjaannya. Sehingga bisa disimpulkan! uang bukanlah faktor yang

    cukup memotivasi seseorang.

    (i sisi lain! banyak orang yang begitu menikmati dan merasa terikat

    dengan pekerjaan yang dijalaninya. $da diantara mereka pekerja dan

    ada juga yang menjalankan bisnisnya sendiri. ereka mengejar impian

    yang mereka tentukan sendiri. $da hal yang begitu memotivasi mereka!

    dan itu bukanlah karena uang.

    2ang memang penting. (engan uang maka beberapa kebutuhan dasar

    seseorang bisa terpenuhi. Standar kehidupan yang layak seringkali

    perlu dicapai dengan memiliki sejumlah uang. 0amun sekedar

  • 8/19/2019 Theory Herzberg

    13/13

    mendapatkan uang tidak akan membuat seseorang melakukan

    lompatan-lompatan peradaban. $da faktor motivasi lain yang membuat

    seseorang menjalankan hal-hal yang luar biasa.