Partus lama Ibu

26
Power, Passanger, Passage Aisdayanti Fatinadina 1210211040

Transcript of Partus lama Ibu

Page 1: Partus lama Ibu

Power, Passanger, Passage

Aisdayanti Fatinadina1210211040

Page 2: Partus lama Ibu

Power

• Kontraksi uterus / his• Kontraksi otot dinding perut• Kontraksi diafragma pelvis• Ketegangan• Kontraksi ligamentum

rotundum• Efektivitas kekuatan

mendorong & lama persalinan

Page 3: Partus lama Ibu

Passanger (janin)

• Letak janin • Presentasi janin • Letak plasenta• Presentasi janin

• Sikap janin • Posisi janin

Page 4: Partus lama Ibu

Passage (jalan lahir)• Ukuran & tipe panggul• Kemampuan serviks untuk

membuka • Kemampuan kanalis

vaginalis untuk memanjang

Page 5: Partus lama Ibu

PARTUS LAMAAisdayanti Fatinadina1210211040

Page 6: Partus lama Ibu

Definisi

• Persalinan yang abnormal/sulit ( Ilmu kebidanan, Sarwono)

• Suatu persalinan yang mengalami kemacetan dan berlangsung lama sehingga timbul komplikasi pada anak & ibu

• Tidak adanya kemajuan dlm persalinan dapat dilihat pd fase laten dan fase aktif

Page 7: Partus lama Ibu

A. Fase laten memanjangB. Fase aktif memanjang

Page 8: Partus lama Ibu

Etiologi

o Power o Passanger o Passage

Page 9: Partus lama Ibu

Power

• Menurut WHO his dikatakan memadai bila terdapat his yang kuat sekurang-kurangnya tiga kali dalam kurun waktu 10 menit dan masing-masing lamanya lebih dari 40 detik.

• Terjadi kelainan his– Inersia uteri / hypotonic uterine contraction – His terlampau kuat (bukan penyebab partus lama)– Incoordinate uterine action

Page 10: Partus lama Ibu

Power

• Kekuatan mengejan kurang kuat– Dapat berupa kelainan dari dinding perut, seperti

luka parut baru pada dinding perut, diastase muskulus rektus abdominis, atau kelainan keadaan umum ibu seperti sesak nafas atau adanya kelelahan ibu

Page 11: Partus lama Ibu

Inersia uteri

• = hypotonic uterine contraction • Di inersia uteri, his bersifat biasa, tapi

kontraksi uterusnya bersifat lebih singkat dan jarang daripada biasanya

Page 12: Partus lama Ibu

Incoordinate uterine action

• Disini sifat dari his berubah• Tonus otot meningkat juga pd saat diluar his• Kontraksi tidak berlangsung seperti biasa krn

tidak ada sinkronisasi kontraksi bagian2nya. • Dpt mnyebabkan nyeri hebat dan lebih lama

pd ibu dan hipoksia pd janin

Page 13: Partus lama Ibu

Passanger

• Kelainan letak janin:o Letak sungsang, lintango Kehamilan gandao Janin besar/kelainan kongenitalo Presentasi dahi, muka, puncak kepala

Page 14: Partus lama Ibu

Passage

• Kelainan panggul• CPD (cefalo pelvis disproportion)– Hambatan lahir yang diakibatkan oleh disparitas ukuran

kepala janin dan pelvis maternal– akibat janin terlalu besar dan/atau panggul ibu kecil– Waspadai CPD terutama pada keadaan:

• Arkus pubis < 900

• Teraba promontorium• Teraba spina iskhiadika• Teraba linea innominata• Pada primigravida bagian terbawah tidak masuk ke pintu atas

panggul pada usia > 36 minggu

Page 15: Partus lama Ibu

Gejala

• Pada ibu:– Gelisah – Letih – Suhu tubuh meningkat– Berkeringat– Nadi cepat – Nafas cepat

Page 16: Partus lama Ibu

Gejala pada janin

• DJJ cepat, hebat, tidak teratur• Air ketuban terdapat mekoneum kental

kehijau-hijauan, cairan berbau• Kematian janin dlm kandungan

Page 17: Partus lama Ibu

Diagnosis

Tanda dan gejala Diagnosis

Pembukaan serviks tidak melewati 4 cm sesudah 8 jam in partu dengan his teratur Fase laten memanjang

Frekuensi his < dr 3 his /10 menit dan lamanya < 40 dtk Inersia uteri

Pembukaan serviks dan turunnya bagian janin yg dipresentasikan tidak maju,

sedangkan his baikDisporposi sefalopervik

Pembukaan serviks dan turunnya bag janin dipresentasikan tdk maju dgn kaput, tdpt molase hebat, edema serviks, gawat

janinObstruksi kepala

Page 18: Partus lama Ibu

Diagnosis

Tanda dan gejala Diagnosis

Kelainan presentasi Malposisi/ malpresentasi

Pembukaan serviks lengkap, ibi ingin mengejan, tp tidak ada penurunan Kala II lama

Page 19: Partus lama Ibu

Tatalaksana

a. Tatalaksana Umum• Segera rujuk ibu ke rumah sakit yang memiliki

pelayanan seksio sesarea.

Page 20: Partus lama Ibu

b. Tatalaksana Khusus

• Tentukan penyebab persalinan lama.– Power: His tidak adekuat (his dengan frekuensi

<3x/10 menit dan durasi setiap kontraksinya <40 detik)

– Passenger: malpresentasi, malposisi, janin besar– Passage: panggul sempit, kelainan serviks atau

vagina, tumor jalan lahir– Gabungan dari faktor-faktor di atas

Page 21: Partus lama Ibu

• Sesuaikan tatalaksana dengan penyebab dan situasi. Prinsip umum:– Lakukan augmentasi persalinan dengan oksitosin dan/atau

amniotomi bila terdapat gangguan Power. Pastikan tidak ada gangguan passenger atau passage.

– Lakukan tindakan operatif (forsep, vakum, atau seksio sesarea) untuk gangguan Passenger dan/atauPassage, serta untuk gangguan Power yang tidak dapat diatasi oleh augmentasi persalinan.

– Jika ditemukan obstruksi atau CPD, tatalaksananya adalah seksio sesarea.

Page 22: Partus lama Ibu

• Berikan antibiotika (kombinasi ampisilin 2 g IV tiap 6 jam dan gentamisin 5 mg/kgBB tiap 24 jam) jika ditemukan:– Tanda-tanda infeksi (demam, cairan pervaginam berbau),

ATAU– Ketuban pecah lebih dari 18 jam, ATAU– Usia kehamilan <37 minggu

• Pantau tanda-tanda gawat janin.• Catat hasil analisis dan seluruh tindakan dalam rekam

medis lalu jelaskan pada ibu dan keluarga hasil analisis serta rencana tindakan selanjutnya.

Page 23: Partus lama Ibu

Talak – fase laten memanjang

• Bila tdpt perubahan dlm penipisan dan pembukaan serviks:

• Beri drip oksitosin dgn 5U dlm 500cc dextrose mulai 8 tetes /menit tiap 30 menit tambah 4 tetes bila tdk msk fase aktif saat pemberian oksitosin, lakukan SC

Page 24: Partus lama Ibu

Talak fase aktif memenjang

• Bila tdk ada CPD/adanya obstruksi:– Beri penanganan umum

Page 25: Partus lama Ibu

Dampak

• Infeksi intrapartum• Ruptura uteri• Cincin retraksi patologis• Pembentykan fistula• Cedera otot dasar panggul• Pada janin:– Molase kepala janin– Kaput suksedaneum

Page 26: Partus lama Ibu

Referensi

• Ilmu kebidanan Sarwono edisi 4, 2014• http://www.edukia.org/web/--> • http://repository.usu.ac.id/